PERGURUAN TINGGI SWASTA TEKNOLOGI & INOVASI TERBAIK DI KAMPUS JOGJA
Institut Teknologi Nasional Yogyakarta (ITNY) merupakan salah satu kampus Jogja terbaik di bidang teknik dan teknologi. Sebagai kampus swasta unggulan, ITNY dikenal karena kurikulum yang berorientasi pada kebutuhan industri serta pengajaran yang berfokus pada pengembangan keterampilan praktis dan inovasi. Terletak di kota pendidikan, ITNY menjadi pilihan favorit bagi calon mahasiswa yang ingin menekuni karier di bidang teknik. Fasilitas modern, dosen berpengalaman, dan lingkungan akademis yang kondusif menjadikan ITNY sebagai kampus Jogja yang menawarkan pengalaman belajar berkualitas tinggi, sekaligus memperluas peluang lulusan untuk berkarier di tingkat nasional maupun internasional.
PENDIDIKAN
Institut Teknologi Nasional Yogyakarta (ITNY) menawarkan tiga jenjang program pendidikan yang komprehensif untuk memenuhi kebutuhan akademik dan profesional: Program Vokasi, Program Sarjana dan Program Magister.
Program Vokasi
Dirancang untuk menghasilkan lulusan siap kerja dengan keterampilan praktis.
Program Sarjana
Fokus pada pengembangan pengetahuan teoritis dan keterampilan teknis di berbagai disiplin ilmu.
Program Magister
Menawarkan pendidikan lanjutan dengan fokus pada penelitian dan pengembangan ilmu pengetahuan di bidang spesifik, seperti teknik dan sains.


BERITA UTAMA

Rayakan Dies Natalis ke-52, ITNY Gelar Bakti Lingkungan Bersama Desa Mitra
Dalam rangka memperingati Dies Natalis ke-52, Institut Teknologi Nasional Yogyakarta menggelar acara bakti lingkungan. Kegiatan bakti lingkungan ini merupakan wujud Syukur dari ITNY atas 52 tahun perjalanan yang telah dilalui, mulai dari awal berdiri sebagai Akademi...
Rayakan Dies Natalis ke-52, ITNY Gelar Bakti Lingkungan Bersama Desa Mitra
Dalam rangka memperingati Dies Natalis ke-52, Institut Teknologi Nasional Yogyakarta menggelar acara bakti lingkungan. Kegiatan bakti lingkungan ini merupakan wujud Syukur dari ITNY atas 52 tahun perjalanan yang telah dilalui, mulai dari awal berdiri sebagai Akademi...
Rayakan Dies Natalis ke-52, ITNY Gelar Bakti Lingkungan Bersama Desa Mitra
Dalam rangka memperingati Dies Natalis ke-52, Institut Teknologi Nasional Yogyakarta menggelar acara bakti lingkungan. Kegiatan bakti lingkungan ini merupakan wujud Syukur dari ITNY atas 52 tahun perjalanan yang telah dilalui, mulai dari awal berdiri sebagai Akademi...
Puncak acara Dies Natalis ITNY ke 52
Institut Teknologi Nasional Yogyakarta (ITNY) menggelar puncak Dies Natalis ke-52 di Gedung Rekorat, Kalurahan Caturtunggal, Depok, Sleman, Selasa (25/2/2025). Selain sebagai kesempatan memberi penghargaan, Dies Natalis juga menjadi kesempatan untuk menyatukan visi...
Dosen ITNY Paparkan Risetnya di Konferensi Internasional Perubahan Iklim di Thailand
Akhmad Zamroni, Ph.D., dosen dari Jurusan Teknik Geologi Institut Teknologi Nasional Yogyakarta (ITNY), berkesempatan untuk mempresentasikan hasil penelitiannya dalam konferensi internasional bertajuk "Innovation Meets Education: Building Pathways for Food Security...
Prestasi
Dosen PWK ITNY Terpilih sebagai Narasumber dalam Kegiatan Nasional Kementerian ATR/BPN
Dosen Perencanaan Wilayah dan Kota (PWK) Institut Teknologi Nasional Yogyakarta (ITNY) ditunjuk sebagai anggota tim pengajar pada kegiatan Pelatihan Penyusunan Rencana Detail tata Ruang (RDTR) Tingkat Menengah di Cilegon. Dua orang dosen PWK...

Dosen PWK ITNY Terpilih sebagai Narasumber dalam Kegiatan Nasional Kementerian ATR/BPN
Dosen Perencanaan Wilayah dan Kota (PWK) Institut Teknologi Nasional Yogyakarta (ITNY) ditunjuk sebagai anggota tim pengajar pada kegiatan Pelatihan Penyusunan Rencana Detail tata Ruang (RDTR) Tingkat Menengah di Cilegon. Dua orang dosen PWK...

ITNY Raih Prestasi Gemilang di Kompetisi Mobil Listrik 2024
Institut Teknologi Nasional Yogyakarta (ITNY) kembali mengukir prestasi dalam ajang nasional Kompetisi Mobil Listrik Indonesia (KMLI) 2024, yang diadakan di Politeknik Negeri Bandung pada tanggal 28 Oktober – 1 November 2024. Kompetisi ini diikuti oleh 20 perguruan...
ITNY Raih Prestasi Gemilang di Kompetisi Mobil Listrik 2024
Institut Teknologi Nasional Yogyakarta (ITNY) kembali mengukir prestasi dalam ajang nasional Kompetisi Mobil Listrik Indonesia (KMLI) 2024, yang...



PENELITIAN & PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
Kontribusi ITNY bagi Indonesia serta komitmennya melalui pelaksanaan Tridharma Perguruan Tinggi mendorong ITNY untuk terus berperan aktif dalam mengatasi berbagai tantangan yang dihadapi bangsa.
Pelaksanaan kegiatan Penelitian dan Pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan oleh sivitas akademika ITNY, baik secara internal maupun eksternal, merupakan bentuk nyata dari kontribusi ITNY dalam memberikan solusi dan pemikiran guna menghadapi masalah global. Hal ini sejalan dengan upaya ITNY mendukung tercapainya Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (Sustainable Development Goals) dan membantu mendorong pembangunan yang berkelanjutan di berbagai sektor.
AGENDA AKADEMIK
Sleman, Yogyakarta 55281 Indonesia


